Desa Sidomulyo

Kec. Kaliori, Kab. Rembang
Prov. Jawa Tengah

Loading

Info
Bersama Kita Bisaaa!!!! DESA membangun INDONESIA.........

Berita Desa

Komentar Terbaru

Kelas ibu hamil adalah kelompok belajar bagi para calon ibu tentang kesehatan bagi ibu hamil secara keseluruhan. Tujuan diadakannya kelas ini adalah mengedukasi ibu hamil agar dapat menjalani proses kehamilan dan persalinan lancar, serta melalui fase awal kehidupan bayi dengan bekal pengetahuan dasar.

Tujuan kelas ibu hamil adalah meningkatkan pengetahuan, merubah sikap dan perilaku ibu agar memahami tentang kehamilan, perubahan tubuh dan keluhan selama kehamilan, perawatan kehamilan, persalinan, persalinan, perawatan nifas, KB pasca persalinan, perawatan bayi baru lahir, mitos / kepercayaan / adat istiadat setempat, penyakit menular seksual dan akte kelahiran.

Sasaran peserta kelas ibu hamil sebaiknya ibu hamil pada umur kehamilan 4 sampai 36 minggu karena pada umur kehamilan ini kondisi ibu sudah kuat. Jumlah peserta kelas ibu hamil maksimal 10 orang setiap kelas, jika diperlukan suami/ keluarga diikut sertakan.

Pertemuan kelas ibu hamil ini dilaksanakan di Desa Sidomulyo Kecamatan Kaliori Kabupaten Rembang pada hari Jum'at, Tanggal 26 Agustus 2022 bertempat di Balai Desa Sidomulyo, yang dihadiri oleh 10 peserta . Pertemuan diisi dengan materi tentang kehamilan, perubahan tubuh saat hamil. Selain penyuluhan kami juga membagikan susu ibu hamil dan leaflet yang berisi mengenai informasi mengkonsumsi susu pada ibu hamil sebagai upaya pencegahan stunting, Ibu hamil di Desa Sidomulyo masih banyak yang belum mengetahui apa yang menyebabkan terjadinya stunting, maka dari itu  Farika Andriani (Bidan Desa) didampingi Kader Kesehatan Desa serta Ibu Ketua TP. PKK Desa Sidomulyo menerangkan kembali bahwa “ stunting terjadi mulai dari pra-konsepsi ketika seorang remaja menjadi ibu yang kurang gizi dan mengidap anemia, kondisi ini diperparah ketika ia hamil dengan asupan gizi yang tidak mencukupi kebutuhan dan hidup di lingkungan dengan sanitasi yang kurang memadai”. Tujuan kelas ibu hamil diharapkan dapat meminimalisir angka kematian ibu (AKI) serta mencegah kelahiran bayi Stunting di Wilayah Kabupaten Rembang khususnya Desa Sidomulyo Kecamatan Kaliori.

Beri Komentar

Desa

770

LAKI-LAKI

770LAKI-LAKI penduduk

777

PEREMPUAN

777PEREMPUAN penduduk

1.547

TOTAL

1.547TOTAL penduduk

Layanan
Mandiri

Hubungi Pemerintah Desa untuk mendapatkan PIN

Pemerintah Desa

Kepala Desa

KARTOMO

Tidak di Kantor

Sekretaris Desa

RUSDIANTO

Tidak di Kantor

Kepala Urusan Umum dan Perencanaan

AHMAD SHODIQ

Tidak di Kantor

Kepala Urusan Keuangan

ITA ALFIATIN

Tidak di Kantor

Kepala Seksi Kesejahteraan

BAMBANG SISWANTO

Tidak di Kantor

Kepala Seksi Pemerintahan

NICO NAFIAN MAOLANA

Tidak di Kantor

Kepala Seksi Pelayanan

YASMANI

Tidak di Kantor

Kepala Dusun Gingsir

NAILIS YULVATI NI'AMAH

Tidak di Kantor

Kepala Dusun Kalipang

EKO TONDI SETYAWAN

Tidak di Kantor

PERKEMBANGAN PENDUDUK

Bulan Ini

Kelahiran

0

Orang

Kematian

0

Orang

Masuk

0

Orang

Pindah

0

Orang

Bulan Lalu

Kelahiran

0

Orang

Kematian

0

Orang

Masuk

0

Orang

Pindah

0

Orang

LAYANAN SURAT PENGANTAR

Hari Ini

0

Surat

Kemarin

0

Surat

Minggu Ini

0

Surat

Bulan Ini

0

Surat

Bulan Lalu

0

Surat

Tahun Ini

0

Surat

Tahun Lalu

0

Surat

Total

0

Surat

Peta Desa

Agenda

Untuk sementara, belum ada agenda yang akan dilaksanakan.

Komentar
Statistik Pengunjung
Hari ini : 317
Kemarin : 56
Total Pengunjung : 86.671
Sistem Operasi : Unknown Platform
IP Address : 192.168.36.253
Browser : Mozilla 5.0
Pemerintah Desa

KARTOMO

Kepala Desa


Tidak di Kantor

RUSDIANTO

Sekretaris Desa
Tidak di Kantor

AHMAD SHODIQ

Kepala Urusan Umum dan Perencanaan
Tidak di Kantor

ITA ALFIATIN

Kepala Urusan Keuangan
Tidak di Kantor

BAMBANG SISWANTO

Kepala Seksi Kesejahteraan
Tidak di Kantor

NICO NAFIAN MAOLANA

Kepala Seksi Pemerintahan
Tidak di Kantor

YASMANI

Kepala Seksi Pelayanan
Tidak di Kantor

NAILIS YULVATI NI'AMAH

Kepala Dusun Gingsir
Tidak di Kantor

EKO TONDI SETYAWAN

Kepala Dusun Kalipang
Tidak di Kantor